Penyerahan Akta Kawin dan Kartu Keluarga
I KOMANG SUDI KARIANA 03 Oktober 2025 09:08:23 WITA
Bapak Gede Kardiana selaku Perbekel Pacung menyerahkan secara langsung Akta Perkawinan dan Kartu Keluarga kepada Sepasang Pengantin Baru yang merupakan realisasi dari salah satu Inovasi Disdukcapil Buleleng yakni NYAKSI ( Menyerahkan Akta Saat Acara Resepsi).
Dengan di dampingi oleh Bapak Kadus Alassari Nangk Raghu , bapak perbekel hadir untuk Ngupasaksi sekaligus menyerahkan Akta Kawin Kepada Kadek Diantara dan Istrinya Nyoman Sekarsari pada hari Kamis, 02 Oktober 2025.
Semoga berbahagia dan dapat membangun rumah tangga yang harmonis.
Komentar atas Penyerahan Akta Kawin dan Kartu Keluarga
Formulir Penulisan Komentar
Layanan Mandiri
Silakan datang / hubungi perangkat Desa untuk mendapatkan kode PIN Anda.
Masukkan NIK dan PIN!
Statistik Kunjungan
| Hari ini | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
| Kemarin | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
| Jumlah Pengunjung | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
- Selamat Menyambut Tahun Baru 2026
- Upacara Persembahyangan Bersama
- Evaluasi Pengelolan JDIH Desa
- Monitoring Penyusunan RAPDesa Pacung Tahun 2026
- Verifikasi Kabupaten Menuju Desa Sanitasi Total Berbasis Masyarakat (STBM)
- Rahajeng Rahina Galungan Lan Kuningan
- Penguatan Kapasitas Kader Posyandu Desa Pacung Dengan Penerapan 6 SPM















